Ketua DPRD Yudha Sukmagara menemui Konstituen di 6 titik berbeda serap Aspirasi Dalam Reses ke 3 tahun 2023

- Admin

Sabtu, 9 Desember 2023 - 08:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

RUANG SUKABUMI-Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi, Yudha Sukmagara telah menjalani masa reses ke-3 Tahun Anggaran 2023 di enam titik yang berbeda.

Tempat yang dikunjungi untuk menemui konstituennya itu antara lain:

1. Desa Sukasari Kecamatan Cisaat
2. Desa Parungseah Kecamatan Sukabumi
3. Desa Undrusbinangun Kecamatan Kadudampit
4. Desa Cisarua Kecamatan Sukaraja
5. Desa Titisan Kecamatan Sukalarang
6. Desa Cireunghas Kecamatan Cireunghas

Selaku anggota parlemen atau wakil rakyat, Yudha sapaan akrabnya kembali ke daerah pemilihannya untuk bertemu dengan konstituennya, mendengarkan masukan, dan memperjuangkan kepentingan mereka di tingkat lokal.

“Saya bersyukur telah menjalani masa reses di enam titik yang berbeda,” ujarnya, Rabu, Desember 2023.

Dalam momen reses itu, Yudha menyampaikan tekadnya untuk membawa aspirasi-aspirasi tersebut ke Parlemen.

“Saya bertekad akan menjadikan aspirasi ini sebagai bahan pertimbangan bagi pemerintah daerah ke depan,” pungkasnya

Berita Terkait

Dinas Perkim Bangun Jalan Lingkungan di Desa Kadununggal Perkuat Akses Ekonomi Warga
Kadis Perkim Tinjau Lokasi, dan Rencanakan Penanganan Infrastruktur Pascabanjir Cisolok
Kadis Perkim Sukabumi Hadiri Peresmian Gapura Ekosistem Budaya Kasumedangan
Bupati Bersama Sekda Dan Forkopimda Ikuti Rakor Pengendalian Inflasi Tahun 2025
Optimalkan Kinerja Organisasi, Pemkab Sukabumi Lakukan Rotasi Dan Promosi ASN
Apresiasi Baim Sport Center, Bupati Harap Jadi Ruang Publik Inklusif Dan Pengembangan Potensi
Bupati Sampaikan Jawaban Atas Pandangan Umum Fraksi-fraksi DPRD Terkait Raperda APBD 2026
Dampingi Pangdam III Siliwangi Resmikan Jembatan Panel Garuda, Bupati “Dukung Pemerataan Pembangunan”
Tag :

Berita Terkait

Senin, 3 November 2025 - 11:15 WIB

Dinas Perkim Bangun Jalan Lingkungan di Desa Kadununggal Perkuat Akses Ekonomi Warga

Minggu, 2 November 2025 - 14:46 WIB

Kadis Perkim Tinjau Lokasi, dan Rencanakan Penanganan Infrastruktur Pascabanjir Cisolok

Minggu, 2 November 2025 - 14:40 WIB

Kadis Perkim Sukabumi Hadiri Peresmian Gapura Ekosistem Budaya Kasumedangan

Senin, 20 Oktober 2025 - 19:21 WIB

Bupati Bersama Sekda Dan Forkopimda Ikuti Rakor Pengendalian Inflasi Tahun 2025

Rabu, 8 Oktober 2025 - 21:06 WIB

Optimalkan Kinerja Organisasi, Pemkab Sukabumi Lakukan Rotasi Dan Promosi ASN

Berita Terbaru