Bapenda Sosialisasikan Analisis Penyempurnaan ZNT, Tingkatkan Pencapaian Pajak Daerah

- Admin

Kamis, 5 September 2024 - 07:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Ruang Sukabumi- Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kabupaten Sukabumi selenggarakan sosialisasi kegiatan analisis Penyempurnaan Zona Nilai Tanah (ZNT). Sosialisasi yang diikuti oleh para kepala Dusun Se- kecamatan Cisaat tersebut berlangsung di Desa Cibolangkaler, Rabu 4 September 2024.

 

Sosialisasi bertujuan untuk meningkatkan pemahaman serta komitmen untuk mengoptimalkan pencapaian pajak daerah khususnya PBB P2 secara sistematis, terpadu dan berkesinambungan.

 

Diketahui Kabupaten Sukabumi memiliki tingkat pertumbuhan ekonomi yang cukup pesat bahkan lebih tinggi dibandingkan dengan rata rata pertumbuhan ekonomi nasional, selain itu Kabupaten sukabumi memiliki potensi pendapatan pajak daerah cukup besar sehingga pengelolaannya perlu dioptimalkan.

 

” Sosialisasi Kegiatan analisis penyempurnaan zona nilai tanah selain diharapkan meningkatkan pemahaman pentingnya membayar pajakjuga sebagai sarana evaluasi dan identifikasi harga pasar wajar dalam penentuan NJOP yang ideal” jelas Sekretaris Bapenda Agus Kurniadi

 

Agus Kurniadi juga berharap peserta sosialisasi bisa mengikuti dengan sungguh sungguh

 

” Saya ucapkan terimakasih kepada semua pihak tang telah berkontribusi dalam kegiatan ini, saya tekankan dengan membayar pajak berarti kita mendukung suksesnya pembangunan di Kabupaten Sukabumi”pungkasnya.

Berita Terkait

Muslimat NU Kota Depok Bantu Korban Longsor Simpenan Melalui PAC Ansor
Atlet Jiu Jitsu Simpenan Raih Medali Emas, Bukti Keteguhan di Tengah Keterbatasan.
Peringatan Hari Aids Sedunia di Kabupaten Sukabumi Berlangsung di Hotel Selabintana
Pastikan Terkondisikan Dengan Baik, Bupati Marwan Tinjau Lokasi Pengungsian
Tanamkan Nilai-nilai Patriotis, Disbudpora Inisiasi LCC Tingkat SMP di Museum Palagan Bojong kokosan
Peringatan Hari Pahlawan Nasional Tahun 2024 Tingkat Kabupaten Sukabumi” Teladani Pahlawanmu Cintai Negerimu”
HKN ke 60, Bupati’ Kita Ingin Generasi Pengurus Bangsa Yang Unggul Sehat dan Berkualitas”
Jajaran DISBUDPORA Hadiri Paripurna DPRD Kabupaten Sukabumi Tentang Penyempurnaan RAPBD
Berita ini 12 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 19 Desember 2024 - 17:53 WIB

Muslimat NU Kota Depok Bantu Korban Longsor Simpenan Melalui PAC Ansor

Kamis, 19 Desember 2024 - 15:55 WIB

Atlet Jiu Jitsu Simpenan Raih Medali Emas, Bukti Keteguhan di Tengah Keterbatasan.

Kamis, 12 Desember 2024 - 08:02 WIB

Peringatan Hari Aids Sedunia di Kabupaten Sukabumi Berlangsung di Hotel Selabintana

Rabu, 13 November 2024 - 18:29 WIB

Tanamkan Nilai-nilai Patriotis, Disbudpora Inisiasi LCC Tingkat SMP di Museum Palagan Bojong kokosan

Minggu, 10 November 2024 - 19:02 WIB

Peringatan Hari Pahlawan Nasional Tahun 2024 Tingkat Kabupaten Sukabumi” Teladani Pahlawanmu Cintai Negerimu”

Berita Terbaru